Berita Jabar

KEGIATAN KEMITRAAN USAHA

Administrator | Kamis, 19 April 2018 - 12:57:16 WIB | dibaca: 214 pembaca

Dasar dari Pembinaan Kemitraan Usaha pada hal ini tentang Kemitraan Usaha Peternakan adalah Peraturan Menteri Pertanian Republik Indonesia Nomor 13/Permentan/PK.240/5/2017.

Kemitraan Usaha Peternakan adalah kerjasama antar usaha peternakan atas dasar prinsip saling memerlukan, memperkuat, menguntungkan, menghargai dan bertanggungjawab.

Usaha bidang peternakan adalah kegiatan yang menghasilkan produk dan jasa yang menunjang usaha budidaya ternak.

Jenis usaha peternakan yang dapat dimitrakan antara lain : a. Ternak b. Produk hewan c. Prasarana dan sarana produksi

Atas dasar kemitraan tersebut diharapkan para petani ternak dan pengusaha dalam hal ini Inti dapat saling menguntungkan sehingga terjalin ikatan kerjasama yang sinergis 










Komentar Via Website : 31
Makanan Pencegah Kanker Serviks
06 Mei 2018 - 14:19:18 WIB
Terimakasih banyak atas informasi yang disajikan pada hari ini ! https://goo.gl/gWKMKE | https://goo.gl/Foz5To | https://goo.gl/bm6XiJ | https://goo.gl/qKsU2D | https://goo.gl/PGbRmM
Makanan Yang Dilarang Untuk Penderita Ginjal Bocor
07 Mei 2018 - 11:04:48 WIB
Terimakasih banyak atas informasi yang disajikan pada hari ini ! https://goo.gl/HaLCCc | https://goo.gl/kC3Tz8 | https://goo.gl/1XAemY | https://goo.gl/m2ysWH | https://goo.gl/xM7dr9
AwalKembali 123... 4 Lanjut Akhir


Nama

Email

Komentar



Masukkan 6 kode diatas)